Ekspor atau komoditas impor Indonesia merupakan istilah yang sering Anda...
Read MoreISO Tank
Proyek-Proyek Tradecorp
Deskripsi Produk
Tank Container Harga dan Kualitas Terbaik
Bagi anda yang memiliki kebutuhan untuk mengangkut produk berupa cairan,bubuk atau gas. Anda dapat menggunakan container ISO tank sebagai sarana tepat untuk mengangkut dan mengirimkan produk anda langsung ke tempat tujuan dengan aman. Sesuai dengan namanya, Container tank adalah unit container khusus yang pembuatannya sudah sesuai dengan standar ISO (International Organization for Standardization) sehingga dapat digunakan untuk menyimpan dan mengangkut barang khusus.
Kontainer ini memiliki fitur standar internasional yang membuatnya aman dan layak digunakan. Beberapa material, cairan, bubuk, bahan kimia, bahkan beberapa produk makanan dapat dikirim dengan aman. Container ini terbuat dari stainles steel dan memiliki berbagai lapisan pelindung di sekelilingnya.
Dengan spesifikasi bahan yang kami miliki,kontainer tangki kami mampu menampung muatan seperti cairan berbahaya maupun yang tidak berbahaya dalam keadaan aman. Kami juga memiliki tangki food grade yang aman digunakan untuk mengangkut bahan makanan. Adapun bahan cairan yang dapat diangkut menggunakan unit, antara lain : LNG (Liquefied Natural Gas), Ethane, Ethylene, Methane, dan Liquid Nitrogen. Untuk produk makanan seperti minyak, anggur, jus, susu atau produk susu lainnya, minuman beralkohol atau non-alkohol, gula cair, dll.
LNG sendiri didominasi gas etana dan metana. Biasanya banyak digunakan sebagai bahan bakar kendaraan, industri, pembangkit listrik bahkan sebagai pupuk. Karena memiliki sifat yang ramah lingkungan serta tidak mudah terbakar menjadikan LNG aman untuk digunakan dan banyak diminati. Di negara maju, LNG banyak digunakan sebagai bahan bakar kendaraan bermuatan besar karena lebih efektif.
Kebutuhan LNG baik dari Indonesia maupun luar negeri yang semakin meningkat membuat banyaknya permintaan ekspedisi LNG ke luar negeri, untuk itu pilihan menggunakan LNG iso tank adalah opsi tepat untuk membantu proses pengiriman muatan anda menjadi lebih mudah dan aman.
Kelebihan Menggunakan ISO Tank Container
Mengapa memilih menggunakan tangki kami untuk produk anda?
- Badan yang mencengkram (bagian badan tidak bergerak)
- Garansi seumur hidup pada metering section
- Akurasi yang tinggi
- Stabilitas jangka panjang
- Pengoperasian yang mudah
- Memiliki fungsi
Ada beberapa jenis container tangki yang memiliki kemampuan yang sama tetapi kapasitas berbeda. Kami memiliki ukuran 20 ft dan juga 40 feet. Setiap container ini memiliki spesifikasi berbeda-beda tergantung ukuran dan material yang diangkut. Kontainer tangki 40 feet memiliki kapasitas lebih dari 35.000 kg sedangkan tangki ISO 20 kaki dapat memuat lebih sedikit.
Jenis dan Tipe Kontainer
Jenis-jenis kontainer tank yang kami miliki antara lain :
- ISO cement tank container – Kontainer tipe ini biasa disebut juga dengan pneumatic tank. Kontainer jenis ini sangat ideal untuk mengangkut dan menyimpan bubuk seperti semen, kapur (kalsium oksida), ataupun bentonite.
Kontainer tipe ini memiliki rangka baja untuk melindungi tangki dari benturan keras. Selain itu, rangka baja membuat unit ini lebih aman saat diangkut ataupun dipindahkan. TUnit jenis ini bisa ditumpuk/disusun ke atas. - T11 ISO Tank container – Jenis ini memiliki fungsi multiguna karena dapat membawa berbagai macam bahan dalam bentuk cairan.
Unit ini dapat menghindari kargo atau barang Anda dari resiko kerusakan saat pengiriman. Selain itu, unit ini juga mampu meminimalisir efek yang ditimbulkan saat terjadinya kebocoran.
Oleh karena itu, unit ini dapat dipercaya sebagai alat transportasi dan penyimpanan kargo tersebut dengan aman.
Selain itu juga tersedia dengan kualitas food grade sehingga dapat digunakan untuk mengangkut bahan makanan berbentuk cairan. - T6 Dangerous liquid tank container – kami merupakan unit penyimpanan dan transportasi yang aman sehingga mampu melindungi barang-barang seperti bahan kimia dan banyak cairan berbahaya lainnya. Unit ini kami dilengkapi dengan fitur khusus untuk mengangkut dan menyimpan cairan berbahaya dengan resiko rendah. Kontainer ini terbuat dari bahan yang tidak mudah mengalami korosi. Lapisan terluar kami terbuat dari bahan anti korosi dengan mengutamakan kekuatan dan ketahanan.
- Tank container – cocok untuk menyimpan dan mengangkut cairan tidak berbahaya. Ukuran yang kami miliki untuk jenis ini adalah 40 feet. Anda akan dapat membawa produk dalam jumlah banyak sekaligus.
Tank kontainer kami hadir dengan struktur rangka baja yang mengikuti standar ISO. Oleh karena itu, Anda dapat menggunakan peralatan yang sama sebagai kontainer biasa dan menumpuknya di atas satu sama lain.
Kami Dapat Diandalkan
Kami memiliki unit baru dan bekas untuk dijual dan disewa dengan layanan jual dan sewa untuk tangki bekas pakai yang masih dalam kondisi baik dan berkualitas. Tradecorp menawarkan Anda solusi terbaik untuk mengirimkan produk khusus Anda dengan aman dan efisien. Hubungi kami sekarang untuk mendapatkan informasi lebih lanjut dan harga terbaik untuk anda.
INFO CONTAINER
Apa Itu Pengertian CNF, CIF dan FOB Serta Perbedaannya
Pengertian CNF CIF dan FOB merupakan istilah yang paling banyak...
Read MoreMengenal Apa Itu Stuffing, Destuffing & Pentingnya dalam Bisnis
Apa itu stuffing atau destuffing merupakan istilah yang banyak digunakan...
Read MoreEkspor Edamame dan Porang Meroket, Pahami Potensi Bisnisnya!
Ekspor edamame dan porang kian mengalami peningkatan semenjal pandemi covid-19...
Read More