Jual Perumahan Townsite Portable
Model perumahan townsite modular adalah solusi hunian minimalis yang cepat, praktis, dan terjangkau.
Setiap unit menawarkan kenyamanan dengan konstruksi rangka kontainer dan dinding sandwich panel atau GRC board dari Tradecorp Indonesia.
Rumah prefab hadir dengan kualitas terbaik, memungkinkan pembangunan hingga 2 atau 3 lantai. Dapatkan penawaran harga terbaik hanya di Tradecorp!
Tersedia Berbagai Model Perumahan
Siap Memenuhi Pesanan Dalam Jumlah Banyak
Ahlinya Dalam Memodifikasi Container
Tradecorp Memiliki Sertifikasi ISO
Isi form untuk cek harga & dapatkan konsultasi gratis
*Harga spesial khusus permintaan harga melalui enquiries form
Jual Perumahan Townsite untuk Ragam Kebutuhan Proyek
Desain Eksterior & Interior Perumahan Townsite
Dimensi ModHouse untuk Rumah Townsite Modular 20 Feet & 40 Feet
Rumah Kontainer Townsite 20 Feet
Perumahan townsite dengan konsep modular milik Tradecorp menggunakan ukuran kontainer standar 20 feet yang memiliki dimensi sebagai berikut.
Ukuran |
20 Feet |
Panjang (Meter) |
6 |
Lebar (Meter) |
2,4 |
Tinggi (Meter) |
2,6 |
Rumah Kontainer Townsite 40 Feet
Kebutuhan yang lebih luas dapat mengandalkan dimensi 40 feet. Berikut ini spesifikasi rumah kontainer townsite sandwich panel ukuran 40 feet milik Tradecorp.
Ukuran |
40 Feet |
Panjang (Meter) |
12 |
Lebar (Meter) |
2,4 |
Tinggi (Meter) |
2,6 |
Keuntungan Bangun Perumahan Townsite dari Tradecorp
Perumahan townsite semakin banyak diterapkan untuk memenuhi kebutuhan hunian yang terjangkau, praktis, dan desainnya unik. Jenis rumah ini tidak membutuhkan IMB atau Izin Mendirikan Bangunan.
Tradecorp Indonesia menawarkan rumah kontainer townsite dengan desain minimalis dan menggunakan material berkualitas, sehingga dapat digunakan untuk jangka panjang. Modifikasi khusus dengan penambahan fasilitas pendukung dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna.
Tradecorp sudah berdiri sejak tahun 2014 dan perusahaan kami mengutamakan keuntungan melalui desain perumahan townsite kontainer dengan memastikan kekuatan, aspek keselamatan, dan daya tahan baik untuk bangunan 1 lantai maupun 2 lantai. Dengan membeli rumah townsite di Tradecorp, Anda dapat menikmati berbagai keuntungan.
Biaya Lebih Ekonomis
Biaya pembangunan perumahan townsite lebih terjangkau.
Konstruksi Cepat dan Efisien
Kebutuhan perumahan yang siap pakai dapat mengandalkan townsite modular.
Hanya Butuh Sedikit Pekerja
Konstruksi rumah prefab townsite hanya membutuhkan beberapa pekerja ketika merakit modul, sehingga dapat menekan biaya.
Bersifat Portable
Perumahan townsite dengan konstruksi prefabrikasi dapat dipindahkan atau dibongkar dengan cepat jika akan berpindah lokasi.
Mengapa Harus Menggunakan ModHouse untuk Perumahan Townsite?
Perumahan townsite adalah kompleks pemukiman bagi para pekerja serta keluarganya. Area townsite umumnya memiliki fasilitas yang memadai seperti tempat makan/food court, pusat olahraga, kolam renang, sekolah, mess karyawan, hall atau tempat pertemuan, dll.
Rumah townsite kontainer yang dikenal sebagai modular house atau rumah prefab merupakan solusi tepat untuk kebutuhan yang cepat, nyaman, dan aman. Pemeliharaan bangunan ini cukup mudah untuk dilakukan. Hanya diperlukan beberapa reparasi ringan untuk menghindari korosi, hunian akan tetap menawan hingga bertahun-tahun, baik saat siang hari maupun malam hari.
Tradecorp menyediakan jasa modifikasi pembangunan rumah townsite kontainer yang bertingkat (2 lantai). Penataan unit meliputi kamar tidur, toilet, dapur, furniture, serta desain lantai.
Ada beberapa keuntungan yang menjadi alasan mengapa Anda harus menggunakan perumahan townsite dari Tradecorp.
Masa Pakai hingga Puluhan Tahun
Dengan perawatan yang tepat dan rutin, perumahan townsite dapat bertahan hingga puluhan tahun.
Dapat Dibangun Di Lahan yang Minim
Jenis rumah ini dapat ditumpuk untuk meminimalkan penggunaan banyak lahan.
Mudah Diperluas
Luas rumah dan jumlah unit dapat disesuaikan dengan fleksibel.
Konstruksi Tahan Gempa
Unit memiliki ketahanan gempa hingga 8 magnitudo.
Material Tahan Api, Angin, Karat
Isolasi tahan api karena dindingnya memiliki ketebalan hingga 75 mm. Selain itu, strukturnya sanggup bertahan dari angin yang berkecepatan 250 km per jam. Proses pembuatan modul menerapkan menggunakan baja galvanis yang lebih awet.
Percayakan Pembangunan Perumahan Townsite Portable pada Tradecorp
Tersedia berbagai pilihan rumah modular dengan ukuran kecil hingga besar seperti container 40ft. Pengerjaan modifikasi seperti pemasangan pintu, jendela, sekat ruangan, rangkaian elektronik, saluran air, bisa langsung dikerjakan setelah pemesanan.
Komponen rumah modular townsite akan dipersiapkan sedemikian rupa agar aman saat melalui pengiriman baik dalam menggunakan jalur laut atau darat. Ketepatan waktu pengerjaan dan pengiriman merupakan salah satu landasan kami dalam menjalankan bisnis ini untuk mempertahankan kepercayaan pelanggan terhadap kami.
Konsultasikan kebutuhan perumahan townsite Anda dengan tim kami yang siap membantu menjawab pertanyaan seputar informasi, struktur bangunan, dan harga rumah container di Tradecorp!
Bagaimana Cara Tradecorp Membangun Rumah Kontainer?
Proses pembangunan perumahan townsite atau instalasi rumah kontainer Tradecorp berlangsung selama beberapa hari hanya dengan menggunakan alat standar. Untuk memberi gambaran lebih jelas, berikut ini langkah pembangunan rumah kontainer.
Membuat Perencanaan
Tentukan strategi perumahan townsite kontainer dengan memilih lokasi, perencanaan anggaran, dan desain rumah yang diinginkan.
Pembelian Unit Rumah Kontainer
Pertimbangkan kondisi unit rumah modular dengan kondisi baru atau container bekas, sekaligus dimensi yang dibutuhkan.
Mempercayakan Pada Penyedia yang Handal
Pastikan Anda mempercayakan pada perusahaan terpercaya, handal, dan berpengalaman untuk memberikan unit berkualitas terbaik. Hal ini dapat meningkatkan keamanan struktural dan proses pembangunan.
Penentuan Jenis Pondasi
Ada beberapa model pondasi yang dapat digunakan dalam konstruksi perumahan townsite, seperti pondasi beton yang merupakan cara paling sederhana. Selain itu, pondasi slab on gab cocok diaplikasikan pada tanah lunak, dan pondasi pile untuk kondisi tanah gembur.
Penggunaan Crane
Pemasangan modul rumah prefab townsite yang banyak dalam satu lokasi, dapat dilakukan dengan lebih mudah menggunakan alat berat crane.
Ragam Model dan Harga Perumahan Townsite Kontainer
ModBox
Bangunan prefabrikasi yang bersifat knockdown dengan ukuran 6 x 3 x 2,8 meter, dan dapat dibongkar-pasang dengan cepat. Opsi ideal untuk Rumah Modular, Rumah Pekerja Proyek/Bedeng Proyek.
ModPack
Solusi ekonomis perumahan townsite dengan struktur kontainer prefab berbahan rangka baja ringan dan dinding insulasi. Dimensi menyerupai dry kontainer 20 feet, umumnya digunakan sebagai Kantor Portable/Site Office.
ModMulti
Konstruksi ModMulti dapat disusun hingga tiga tingkat dan menampung banyak pekerja. Penggunaanya ideal untuk dijadikan kos-kosan, asrama, atau barak pekerja di lokasi proyek.
ModSnap
Dikenal dengan sebutan folding container, unit dapat dirakit dalam hitungan menit dan dibongkar kembali dengan mudah. Cocok untuk Mess Proyek/Rumah Instan.
ModHouse
Pilihan perumahan townsite bergaya modern dengan dimensi yang dapat diperluas hingga 3 kali ukuran kontainer 20 feet.
Rakita
Rakita merupakan solusi rumah sederhana dengan privasi dan kenyamanan layaknya rumah konvensional. Rumah modular ini memiliki luas sekitar 35 meter persegi dengan ketinggian sekitar 2,5 meter dan menjadi pilihan tepat bagi keluarga kecil.
Frequently Asked Questions
Apakah Perumahan Townsite dari Modular Panas?
Istilah “townsite” pada umumnya mengacu pada suatu kawasan atau area perkotaan. Keterkaitan modular dengan suhu atau panas biasanya tergantung pada bahan konstruksi yang digunakan.
Rumah modular dapat memiliki sifat termal yang berbeda. Beberapa rumah modular menggunakan bahan isolasi yang baik untuk menjaga suhu interior tetap nyaman, sementara yang lain mungkin memerlukan tambahan langkah-langkah isolasi.
Membangun perumahan townsite dengan konsep prefab sangat tergantung pada material, desain, dan konstruksi yang digunakan dalam pembuatannya. Tradecorp menggunakan panel insulasi yang baik untuk meminimalkan suhu panas masuk ke dalam rumah. Pengguna akan tetap nyaman dan aman ketika menempati hunian tersebut.
Kenapa Bangunan Modular Tidak Membutuhkan IMB?
IMB adalah singkatan dari Izin Mendirikan Bangunan yang menjadi bukti berupa surat dari pemerintah daerah yang menyatakan bahwa pemilik bangunan diperbolehkan untuk mendirikan bangunan permanen sesuai fungsi yang telah ditetapkan. Sedangkan, Bangunan modular tidak membutuhkan surat atau perizinan IMB karena sifat konstruksi yang sementara.
Berapa Biaya Membangun Rumah Prefab?
Kisaran biaya konstruksi rumah prefab dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti ukuran atau luas rumah, jumlah unit yang digunakan, tambahan modifikasi atau fasilitas tertentu, hingga perjanjian kontrak dengan pihak penyedia. Namun, biaya membangun rumah prefab tetap lebih terjangkau bila dibandingkan dengan konstruksi rumah tradisional dengan batu bata dan semen.
INFO CONTAINER
Bangunan Modular: Apa Sih Kelebihannya?
Bangunan modular merupakan pilihan konstruksi yang banyak diterapkan pada proyek...
Read More8 Bentuk Bentuk Rumah Minimalis, Ada yang Cepat Dibangun!
Jelajahi keindahan berbagai bentuk bentuk rumah yang mengikuti perkembangan zaman...
Read More7 Tips Pilih Container Rental Harga Terbaik
Container rental adalah pilihan terbaik ketika Anda membutuhkan fleksibilitas dalam...
Read MoreKenali 7 Material Ramah Lingkungan dan Keuntungannya
Kerusakan lingkungan menjadi salah satu kekhawatiran masyarakat masa kini. Beberapa...
Read More